Cara Memasang Widget Alexa

Kali ini  saya akan membahas tentang cara memasang Widget Alexa Page rank dengan mudah, tinggal ikuti saja langkah-langkah yang ada pada post ini.
Pertama masuk dulu - https://www.alexa.com , silahkan Sign Up/Log In. 

Setelah Log in masukkan di box Enter a Site , Alamat Website/Blog Anda, lalu klik Go.




Lalu akan muncul data-data traffic milik website anda terutama ranknya.

Langkah ini dilakukan untuk pengecekan apakah website/blog kita terdaftar pada pagerank alexa. 

Nah, selanjutnya kita masuk ke Blogger --> Tata Letak --> Tambahkan Widget --> HTML/JAVASCRIPT.

Masukkan Kode berikut ini:

<a href="http://www.alexa.com/siteinfo/jayzite.blogspot.com"><script src="http://xslt.alexa.com/site_stats/js/s/a?url=jayzite.blogspot.com " type="text/javascript"></script></a>

Jangan lupa untuk mengganti jayzite.blogspot.com menjadi alamat Blog  anda.

Lalu klik simpan.

lalu lihat blog anda maka akan ada tampilan widget alexa seperti dibawah ini:



Selamat Mencoba :)

Previous
Next Post »